Banyak Mengkonsumsi Daging Kurban, Berikut Sederat Minuman yang Dapat Menetralisir Kolesterol dalam Tubuh

- 22 Juni 2024, 13:05 WIB
Teh Serai*/
Teh Serai*/ /Instagram.com/@linscakes168


KABAR BATANG - Perayaan hari raya Idul Adha tidak terlepas dari mengkonsumsi olahan daging kurban, ada yang disate, digulai, direndang, di soto dan lain sebagainya. Kebanyakan dalam mengolah makanan daging tidak terlepas dari santan dan olahan jeroan yang tinggi kolesterol.

Untuk itu agar terhindar dari kolesteral jahat yang ada di dalam tubuh kita paska mengkonsumsi olahan daging karena berlebihan disarankan untuk mengkonsumsi secukupnya saja. Namun jika berlebihan ada beberapa makanan dan minuman yang diyakini sebagai penetral kolesterol dari dalam tubuh.

Sebagaimana dilansir dari berbagai sumber dan dikutip dari laman PMJ News, berikut sederet minuman segar penetral makan daging kurban yang dapat mencegah timbulnya gangguan kesehatan:

Baca Juga: Manfaat Daun Sirih untuk Kesehatan Mulut dan Atasi Peradangan, Berikut Penjelasannya

1. Infused water dari mentimun diyakini bisa menurunkan tekanan darah akibat kolesterol dan lemak jahat dari olahan daging sapi atau kambing.

2. Infused water dari lemon bisa mengontrol tekanan darah tinggi dan mengurangi efek mual serta pusing usai makan daging.

3. Teh serai sangat ampuh membilas lemak jahat, menurunkan kolesterol, dan melancarkan aliran darah setelah kalap makan daging kurban.

Baca Juga: 6 Manfaat Lada Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Salah Satunya dapat Mengontrol Kadar Gula Darah

4. Teh hijau yang kaya akan antioksidan juga bisa diminum setelah menyantap daging sapi atau kambing untuk menetralisir timbunan lemak di tubuh.

Halaman:

Editor: Verdy

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah