9 Rekomendasi Daftar SMK Terbaik di Jawa Tengah

- 19 Juni 2022, 14:17 WIB
9 Rekomendasi Daftar SMK Terbaik di Jawa Tengah
9 Rekomendasi Daftar SMK Terbaik di Jawa Tengah /Yuwanda Farhan

TENTANGBATANG.COM - Daftar Rekomendasi SMK Terbaik di Jawa Tengah – Sebentar lagi, tahun ajaran baru akan dimulai. Itu tandanya, setiap siswa akan naik kelas maupun lulus dan melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi.

Salah satu jenjang pendidikan tersebut yaitu SMK (Sekolah Menengah Kejuruan). Saat memilih SMK, seseorang akan menimbang- nimbang sekolah mana yang cocok untuknya. Selain itu, setiap orang juga ingin bersekolah di SMK favorit atau SMK Terbaik di kotanya.

SMK dengan kualitas bagus akan memudahkan seseorang untuk melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi yang bagus pula. Serta membentuk skill pada siswa yang bersekolah di SMK tersebut. Skill yang baik tentunya akan memudahkan lulusan mendapatkan pekerjaan.

SMK dengan predikat terbaik, biasanya memiliki prestasi yang banyak. Tidak hanya itu, fasilitas dan sarana prasana sekolahnya akan mendukung siswa agar lebih berkembang. Berikut adalah 9 rekomendasi daftar SMK Terbaik Jawa Tengah yang dapat anda pertimbangkan.

Baca Juga: Contoh Teks MC Perpisahan Kelas 9, Dilengkapi Susunan Acara yang Mudah dan Ringkas

9 Rekomendasi Daftar SMK Terbaik di Jawa Tengah

1. SMK Negeri 1 Kebumen

SMKN 1 Kebumen merupakan salah satu sekolah favorit di Jawa Tengah yang beralamat di Jln. Cemara No. 37 Karangsari Kebumen. Dari segi prestasi, SMK Kebumen mampu meraih berbagai jenis prestasi baik akademik maupun non akademik setiap tahunnya.

SMK ini menawarkan 5 Kompetensi Keahlian yang utama dalam bisnis dan teknologi yaitu Akuntansi dan Keuangan Lembaga, Otomatisasi Tata Kelola Perkantoran, Bisnis Daring & Pemasaran, Rekayasa Perangkat Lunak, dan Multimedia.

Halaman:

Editor: Yuwanda Farhan

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini